Perkembangan Generasi Komputer Dari Zaman Ke Zaman


1.  KOMPUTER GENERASI I (1946-1959).
Komputer G1 dibuat sangat sederhana dan belum kompleks penggunaannya sehingga belum dapat memproses masalah-masalah yang besar. Bentuknya juga besar dan lamban dalam prosesnya serta pembuatannya masih menggunakan komponen yang besar pula.
Ciri-cirinya :
·         Ukuran fisiknya besar.
·         Kecepatan proses lambat.
·         Cepat panas.
·         Membutuhkan listrik yang besar.
·         Menggunakan tabung hampa udara (Vacum Tube).
·         Masih menggunaka bahasa mesin (Machine Langage).
·         Menggunaka konsep storage program.
Contoh Komputer G1.
·         MARK I, II, III (dibuat IBM).
·         UNIVAC II (dibuat Sperry Rand)
·         ENIAC
·         NCR
·         SEC

2.  KOMPUTER GENERASI II (1959-1965).
Komputer GII adalah penyempurnaan computer GI yaitu dengan menyempurnakan bentuk dari komponen dan penggunaan listrik yang lebih hemat.
Ciri-cirinya :
ü  Komponen telah menggunakan transistor.
ü  Ukuran fisiknya lebih kecil
ü  Tidak cepat panas.
ü  Kecepatan proses lebih cepat dari komputer GI.
ü  Membutuhkan listrik lebih sedikit.
ü  Memori yang digunakan lebih besar.
ü  Telah menggunakan bahasa tingkat tinggi (High Level Language).
Contoh komputer GII :
ü  IBM
ü  Honeywell
ü  Burroughs
ü  UNIVAC
ü  NCR

3.  KOMPUTER GENERASI III ( 1965-1970).
Pada komputer ini telah menggunakan penyimpanan yang lebih besar dan diletakan diluar (eksternal), penggunaan listrik lebih hemat dan ukuran fisik dibuat lebih kecil agar menghemat penggunaan ruang.
Ciri-cirinya :
Ø  Komponen telah menggunakan IC.
Ø  Kecepat proses cepat.
Ø  Listrik hemat.
Ø  Memori lebih besar dapat menyimpan ratusan ribu karakter.
Ø  Dapat digunakan secara multiprocessing dan multiprogramming.
Ø  Telah menggunakan penyimpanan luar yang bersifat random acces dengan magnetic disk/disket.
Contoh Komputer GIII :
Ø  GE 600.
Ø  Burrought
Ø  UNIVAC.

4.  KOMPUTER GENERASI IV (1970-1995).
Komputer GIV pengembangan komp. GIII dibuat dengan menggabungkan beberapa IC yang dipadatkan. Ciri-cirinya :
§  Telah menggunakan LSI (Large Scale Integration) yaitu menggabungkan beribu-ribu IC yang dipadatkan/chip.
§  LSI dikembangkan menjadi VLSI yang dapat memuat  150.000 transistro yang dipadatkan.
§  Chip telah berbentuk segi empat yang memuat rangkaian-rangkaian terpadu.
Contoh Komputer G IV :
  • IBM 370.
  • APPLE

Post a Comment

أحدث أقدم